Apa kabar sahabat rumah belajar? Bersyukur rasanya berkesempatan mengikuti level terakhir di kegiatan Peningkatan Kompetensi Guru dalam Pembelajaran berbasis TIK (PembaTIK), yaitu level IV berbagi.
https://simpatik.belajar.kemdikbud.go.id/
Kemudian saya langsung mencari apa tugas akhir pada level IV ini. Dan woooow, saya merasa terkejut dan bertanya-tanya apakah saya mampu? Bukan hanya 1 tugas, tetapi ada 3 tugas. Vlog, blog dan sosialisasi tatap maya/tatap muka.
Di tengah keraguan saya, ada hal yang membuat saya kembali bersemangat, yaitu paket cinta dari Pusdatin Kemendikbud berupa souvenir PembaTIK level IV.
Alhamdulillah, semoga sahabat juga termotivasi ya...
0 Komentar